Cara Membuat Blog Di WordPress Gratis Mudah


cara membuat blog di wordpress gratis mudah

Cara Membuat Blog Di WordPress Gratis Mudah – halo apa kabar teman-teman yang masih stay membaca tutorial-tutorial di www.malasngoding.com ? mudah-mudahan selalu di berikan kesehatan dan rezeki yang lancar ya. amin… kali ini di www.malasngoding.com ini saya ingin membagikan cara membuat blog di wordpress gratis dan dengan mudah. karena ada email yang masuk ke saya dari seorang pembaca setia tutorial pemrograman di malasngoding.com. beliau meminta saya untuk membuatkan tutorial cara membuat blog di wordpress gratis dan dengan cara yang mudah. oleh sebab itu kita akan belajar membuat sebuah blog atau website gratis dengan menggunakan cms wordpress.

Mungkin ada teman-teman yang tertarik untuk menuangkan seluruh pikiran nya ke dalam bentuk tulisan, dan ingin membuat sebuah website atau blog gratis di wordpress. tapi bingung dengan cara membuat blog gratis nya. saya sarankan teman-teman stay cool saja. jangan panik jangan bingung. karena di khawatirkan jika teman-teman panik dan bingung tentang cara membuat website gratis, bakal dapat menurunkan tingkat kegantengan teman-teman sekian persen. hehe. bercanda..

Teman-teman sekalian dapat mengikuti panduan kali ini tentang cara membuat blog di wordpress secara gratis alias tidak berbayar. sebelumnya saya jelaskan dulu tentang wordpress dan blogger ya. jadi teman-teman bisa membuat blog di blogger atau wordpress. tapi di tutorial kali ini saya hanya menjelaskan tentang cara membuat blog di wordpress. untuk membuat blog di blogger akan kita bahas di lain kesempatan ya.

Cara Membuat Blog Di WordPress Gratis Mudah

Langsung saja kita masuk ke panduan membuat blog gratis di wordpress. silahkan teman-teman menuju ke situs wordpress langsung untuk mulai membuat blog gratis di wordpress. https://wordpress.com/

Cara Membuat Blog Di WordPress Gratis Mudah

cara membuat blog di wordpress gratis

Kemudian akan tampak 2 buah tombol di sana. teman-teman bisa klik pada “create blog” untuk membuat blog gratis di wordpress.

Cara Membuat Blog Di WordPress Gratis Mudah

membuat blog di wordpress dengan mudah dan gratis

lalu akan muncul pilihan dari niche blog yang teman-teman ingin buat. pilih terserah teman-teman. di sini saya mencoba memilih family, home & lifestyle. dan kemudian kita akan sampai pada tahap 2, yaitu pemilihan tema blog. silahkan teman-teman pilih sesuai keinginan teman-teman.

cara membuat blog di wordpress gratis mudah

cara membuat blog di wordpress gratis mudah

seperti nya saya lebih menyukai tema nya yang bernama ‘Minnow’. tinggal pilih saja sesuai keinginan teman-teman. bukan berarti ini tema seumur hidup teman-teman di blog ini ya. teman-teman bisa mengubah tema nya lagi nanti setelah proses pembuatan blog wordpress nya selesai. selanjutnya akan muncul pemberian nama domain blog anda. ketikkan domain blog teman-teman yang teman-teman inginkan. asalkan berujung wordpress.com seperti yang saya ketikkan di gambar di bawah ini. di sini saya membuat blog dengan nama blogmalasngoding.wordpress.com.

menentukan nama domain blog wordpress

menentukan nama domain blog wordpress

jika teman-teman tidak ingin menggunakan .wordpress.com bisa juga. tapi teman-teman harus membeli domainnya. karena di tutorial ini kita membahas cara membuat blog di wordpress gratis. maka kita pilih yang gratisan-gratisan dulu. next

cara membuat blog di wordpress gratis

pembuatan blog di wordpress gratis

muncul pilihan untuk paket wordpress nya. pilih yang gratis. kemudian

membuat blog di wordpress gratis

membuat blog di wordpress gratis

isikan email dan password teman-teman. ini adalah tahap terakhir dalam membuat website gratis dengan wordpress. kemudian blog wordpress gratis pun siap. oh iya jangan lupa untuk memverifikasi dari email teman-teman sekalian sesuai dengan email yang teman-teman daftarkan saat membuat blog wordpress gratis ini.

cara mudah membuat blog di wordpress gratis

cara mudah membuat blog di wordpress gratis

dapat teman-teman lihat pada gambar di atas. blog wordpress kita pun sudah selesai kita buat dengan gratis. sekarang akan kita coba untuk membuat posting baru di blog wordpress gratis kita yang baru kita buat ini. untuk membuat posting baru teman-teman bisa pilih pada pos blog di menu wordpress sebelah kiri.

tutorial membuat blog website gratis

membuat blog website gratis

akhir nya selesai sudah blog baru kita. yang kita buat dengan wordpress gratis. dan caranya pun sangat mudah. tidak sampai memakan waktu 5 menit. ini salah cara membuat blog di wordpress gratis mudah. jadi teman-teman tidak perlu harus menguasai pemrograman web untuk bisa membuat blog atau website. kecuali teman-teman ingin membuat aplikasi. jika teman-teman ingin membuat aplikasi atau CMS sendiri teman-teman harus menguasai HTML, CSS, PHP dan bahasa pemrograman web lainnya. terima kasih sudah menyempatkan waktu belajar membuat blog di www.malasngoding.com. di tutorial selanjutnya kita akan membuat CMS sederhana sendiri dengan menggunakan framework CodeIgniter.

Jika teman-teman memerlukan tambahan referensi tentang cara membuat blog di wordpress, teman-teman juga bisa membaca panduan dari hostinger, yang menjelaskan tentang cara mudah membuat blog di wordpress.


Diki Alfarabi Hadi

Coding enthusiast. Someone who love learn something new. especially about web programming and web design. happy to share about knowledge and learn from other.

Tutorial Menarik Lainnya

Belajar Wordpress Part 7 - Cara Membuat Halaman Pada Wordpress
Belajar Wordpress Part 4 - Cara Posting Artikel Di Wordpress

Diskusi

2 Komentar
  • AANK BUDI 5 years ago

    Mau nanya nih mas, kelebihan wordpress dibandingkan dengan blogspot apanya yah? dan menurut mas sendiri, dimana yang lebih bagus apalagi untuk pemula?

    • Diki Alfarabi Hadi 5 years ago

      wordpress bisa di custom sendiri mas sesuai keinginan, dan bisa di buat lebih luas lagi, blogspot sistemnya udh diterapin gitu aja, paling cuma bisa ubah template nya aja

Tulis Komentar / Pertanyaan

Download ebook belajar HTML & CSS dasar untuk pemula gratis

Download Ebook belajar HTML & CSS dasar untuk pemula gratis.

Ebook ini bisa di download oleh teman-teman yang baru mulai belajar HTML dan CSS dasar tapi tidak tahu mau memulai belajar dari mana. materi pembelajaran sudah di susun secara sistematis dan di dukung contoh gambar.

DOWNLOAD