CodeIgniter Part 7 : Membuat Form Validation Pada CodeIgniter


Membuat Form Validation Pada CodeIgniter

Pada tutorial CodeIgniter Part 7 : Membuat Form Validation Pada CodeIgniter ini akan di jelaskan tentang membuat form validation pada codeigniter. terkadang kita memerlukan form validation dalam penginputan data, seperti misalnya kita menentukan form apa saja yang wajib di sisi, form dengan format input tertentu, membuat konfirmasi password dan lainnya. untuk membuat form validation pada codeigniter kita perlu memanggil atau membuka library form_validation pada codeigniter. berikut ini adalah cara membuat form validation pada codeigniter.

Membuat Form Validation Pada CodeIgniter

untuk contoh membuat form validation pada codeigniter ini saya akan membuat sebuah controller dengan nama form.php

application/controller/form.php

perhatikan pada controller form.php di atas. pertama kita akan membuat dulu sebuah form pada view yang kita panggil pada method index agar di panggil pertama kali. di sini saya membuat view dengan nama v_form.php. oh ya untuk menggunakan library form validation codeigniter kita harus memanggil library form_validation codeigniter terlebih dahulu. di sini saya memanggilnya pada function construct pada controller form. dapat di perhatikan pada construct() controller form di atas.

application/view/v_form.php

pada form di atas kita membuka form dengan function form codeigniter. perhatikan pada function form_open() pada view di atas. kita menetapkan aksi dari form ke method aksi pada controller form.

dan saya juga membuat tiga buah form, yaitu nama, email dan konfir_email. di sini saya ingin membuat form input tersebut wajib di isi, maka form validasi nya akan kita buat pada method aksi pada controller form.

untuk membuat form validation kita harus menentukan dulu form yang akan di berikan validasi. seperti contoh di atas saya membuat form validation pada form input nama, email dan konfir_email. function set_rules di atas berarti kita menetapkan peraturan untuk form. cara penulisannya pada parameter pertama berikan nama form yang ingin di beri validasi, pada parameter kedua berikan kata yang di munculkan pada saat validasi. dan parameter ketiga isikan peraturan form. required berarti wajib, berarti form tersebut wajib di isi. sekarang kita jalankan form validation yang sudah kita buat dengan alamat http://localhost/malasngoding/index.php/form. lalu klik tombol submit jangan mengisi form nya maka akan muncul peringatan untuk mengisi form.

membuat form validation pada codeigniter

membuat form validation pada codeigniter

letak pesan peringatan form validationnya di tampilkan dengan fungsi

pada view form.

dan jika ingin menampilkan pesan dengan manual anda dapat menggunakan fungsi berikut

untuk selengkapnya tentang membuat form validation pada codeigniter anda dapat membacanya pada user_guide yang sudah di sediakan oleh codeigniter pada project CI anda. http://localhost/malasngoding/user_guide/libraries/form_validation.html#the-form

Sekian tutorial membuat form validation pada codeigniter


Diki Alfarabi Hadi

Coding enthusiast. Someone who love learn something new. especially about web programming and web design. happy to share about knowledge and learn from other.

Tutorial Menarik Lainnya

Cara Mendapatkan Data User Dengan CodeIgniter

Diskusi

Belum Ada Diskusi

Tulis Komentar / Pertanyaan

Download ebook belajar HTML & CSS dasar untuk pemula gratis

Download Ebook belajar HTML & CSS dasar untuk pemula gratis.

Ebook ini bisa di download oleh teman-teman yang baru mulai belajar HTML dan CSS dasar tapi tidak tahu mau memulai belajar dari mana. materi pembelajaran sudah di susun secara sistematis dan di dukung contoh gambar.

DOWNLOAD