Pasti teman-teman yang membaca tutorial ini sudah sering mendengar tentang plugin jquery datatables. plugin datatables adalah plugin yang di bangun dari jquery untuk menampilkan data dalam bentuk table dan sudah terintegrasi search form/form pencarian dan pagination untuk penomoran data pada table. sehingga kita tidak perlu lagi membuat form pencarian pada data. dan juga kita tidak perlu lagi membuat pagination secara manual. karena kelebihan dari datatables ini adalah dia telah mengintegrasikan pagination dan form pencarian pada table data kita. Cara Menginstal dan Menggunakan DataTables
Tentu saja akan sangat menghemat waktu kita jika kita menggunakan plugin jquery datatabes. kita tidak perlu lagi repot-repot membuat search form dan pagination pada table. kita tinggal menghubungkan file dengan plugin datatables dan kemudian memanggilnya dengan fungs datatables. baiklah Pada tutorial kali ini saya akan share tentang cara menginstal dan cara menggunakan datatable.
Cara Menginstal Plugin jQuery DataTables
Tahap awal yang harus kita lakukan untuk mulai menggunakan plugin datatables adalah download dulu plugin datatables di situs resminya di sini. karena plugin jquery datatables di bangun menggunakan jquery maka kita juga memerlukan library jquery. tapi kita tidak perlu lagi mendownload jquery nya. karena library jquery nya sudah di sediakan juga di dalam folder js pada directory datatables.
Untuk bisa menggunakan plugin datatables kita harus menghubungkan dulu dengan file library jquery dan plugin datatables nya. ohya di tutorial ini saya juga menggunakan bootstrap agar tampilan dari table yang kita buat lebih menarik.
pastikan file-file yang teman-teman hubungkan sudah benar letaknya ya, kalau gak, gak bakalan work.
Cara Menggunakan DataTables
Setelah selesai menghubungkan file-file yang kita perlukan seperti bootstrap, jquery dan plugin jquery datatables. kemudian kita tinggal membuat table yang berisi data. data nya di sini saya buat asal-asalan aja asal udah berbentuk. format struktur penulisan element table html yang di baca oleh datatables harus menggunakan tag <thead> untuk table bagian kepala. dan tag <tbody> untuk table bagian body. Cara Menginstal dan Menggunakan DataTables
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46
47
48
49
50
51
52
53
54
55
56
57
58
59
60
61
62
63
64
65
66
67
68
69
70
71
72
73
74
75
76
77
78
79
80
81
82
83
84
85
86
87
88
89
90
91
92
93
94
95
96
97
98
99
100
101
102
103
104
105
106
107
108
109
110
111
112
113
114
115
116
117
118
119
120
121
122
123
124
125
126
127
128
129
130
131
132
133
134
135
136
137
138
139
140
141
142
143
144
145
146
147
148
149
150
151
152
153
154
155
156
157
158
159
160
161
162
163
164
165
166
167
168
169
170
171
172
173
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Cara Menggunakan Datatables|MalasNgoding</title>
maka hasilnya Cara Menginstal dan Menggunakan DataTables
cara menginstal dan menggunakan datatables
datatables pun siap. sudah terdapat form pencarian dan pagination yang dapat teman-teman gunakan langsung. untuk pengaturn lebih lanjutnya teman-teman bisa melihat dan mencoba nya pada panduan penggunaan plugin jquery datatables yang telah di sediakan pada situs resminya. https://www.datatables.net/examples/index
Coding enthusiast.
Someone who love learn something new. especially about web programming and web design. happy to share about knowledge and learn from other.
Download Ebook belajar HTML & CSS dasar untuk pemula gratis.
Ebook ini bisa di download oleh teman-teman yang baru mulai belajar HTML dan CSS dasar tapi tidak tahu mau memulai belajar dari mana.
materi pembelajaran sudah di susun secara sistematis dan di dukung contoh gambar.